Kamis, 08 September 2016

Operator Aritmatika

OPERASI ARITMATIKA & LOGIKA
Oleh ilham maulanaa
Pengertian Operator Aritmatika
Arithmetic Operator (operator aritmatika) adalah operator yang digunakan untuk melaksanakan operasi aritmatika. Operator Boolean atau Operator Logika adalah operator yang digunakan untuk melakukan operasi logika yaitu operator yang menghasilkan nilai TRUE (benar) atau FALSE (salah). (Wiguna, 2016)
Operator Aritmatika seperti penjumlahan, pengurangan, pembagian dan sebagainya.  berlaku  untuk bilangan bulat (integer) dan bilangan float atau bilangan yang ada koma (tidak bulat).



Operator Aritmatika terdapat lima yaitu :
Penjumlahan  ( + )
Pengurangan  ( - )
Pembagian ( / )
Perkalian ( * )
Modulus ( % ) (Dwiono, 2016)




Pemanfaatan Operator Aritmatika
Kita sering menjumpai berbagai macam masalah yang berkaitan dengan operasi aritmatika sederhana seperti penjumlahan, pengurangan, pembagian dan perkalian. Namun kebanyakan dari kita menyelesaikan masalah tersebut dengan pengoperasian secara manual saja. Proses pengoperasian manual cenderung tidak efektif dan efisien. Untuk menghemat waktu dan mendapatkan hasil yang akurat diperlukan suatu program yang dapat memudahkan dalam menyelesaikan masalah tersebut.




1. Operator Aritmatika dapat digunakan untuk menyelesaikan berbagai masalah yang terkai tdengan kehidupan sehari-hari.
2. Urutan langkah dalam membuat program yang digunakan untuk menghitung rata-rata maupun total laba dari suatu perusahaan antara lain :
a. Menentukan jenis variabel yang digunakan
b. Menentukan input data yang akan diproses
c. Menentukan ekspresi matematika yang dapat dikaitkan dengan masalah yang dihadapi
d. Mengubah ekspresi matematika menjadi code yang dapat dipahami oleh pascal
e. Merangkai semua kode menjadi satu kesatuan program.
3. Selain untuk menghitung rata-rata dan total laba, Operator aritmatika juga dapat digunakan untuk menghitung besaran diskon dari suatu barang yang dijual, dll. (Kebudayaan, 2015)










Fungsi Aritmatika
(Eddy, 2016)
info lebih lanjut google drive !!!!!






Daftar Pustaka


Dwiono, D. (2016, September 9). Operasi aritmatika melalui operator dan fungsi-fungsi aritmatika. Retrieved from ModulSMKTKJ: http://modulsmktkj.blogspot.co.id/2015/08/operasi-aritmatika-melalui-operator-dan.html
Eddy. (2016, September 9). Operasi Aritmatika. Retrieved from Slide share: http://www.slideshare.net/Eddy_TKJ/operasi-aritmatika-dan-logika
Kebudayaan, M. (2015). Pemrograman Dasar SMK-XI-smt1. Jakarta: Menteri Pendidikan dan Kebudayaan.
Wiguna, I. (2016, September 8). Operator Pemograman (Aritmatika,Logika,Perbandingan,Assigment). Retrieved from Pusat Pengetahuan: http://serilmu.blogspot.co.id/2015/02/operator-pemograman-aritmatikalogikaper.html




Nama: ilham maulanaa

Sekolah :SMK Islam 1 Blitar

1 komentar:
Write komentar